Resep Puding yogurt oleh Dewi audy's
Dibawah ini adalah cara memasak Puding yogurt. Resep Puding yogurt yang dishare oleh Dewi audy's bisa menjadi .
Resep Puding yogurt
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 botol cimory yogurt uk 250ml rasa stroberi
- 250 ml susu cair (saya pake ultra stroberi)
- 300 ml air matang
- 10 sendok gula pasir
- 1 bungkus agar2 swallow merah
- 1 bungkus nutrigell rasa stroberi
- 10 buah stroberi saya blender halus saring ambil airnya
Langkah
-
Blender halus buah stroberi ambil sarinya saja saring dan tambahkan yogurt susu serta air dalam panci masukkan agar2 dan gula aduk sampai meletup angkat
-
Susun buah stroberi dalam cetakan siram dengan agar2 dan biarkan dingin sampai benar2 set masukkan kulkas
-
Nb..tambahkan perasa asam yang ada dibalik bungkus nutrigell agar rasanya asam kecut manis ??
-
Potong2 dan suguhkan dingin..mau dicampur dengan buah juga oke tambahkan mayonaise juga enak
Demikianlah tadi Resep Puding yogurt, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Puding yogurt diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Puding yogurt - Dewi audy's diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Puding yogurt - Dewi audy's dengan alamat Url: https://resep100masakanbakso.blogspot.com/2015/01/resep-puding-yogurt-dewi-audy.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.