Resep Iga Nyemek Asam Manis#Keto Karya Morita Sari Subroto

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Iga Nyemek Asam Manis#Keto Karya Morita Sari Subroto
  • Resep Iga Nyemek Asam Manis#Keto oleh Morita Sari Subroto

    Berikut ini adalah cara memasak Iga Nyemek Asam Manis#Keto. Resep Iga Nyemek Asam Manis#Keto yang dishare oleh Morita Sari Subroto bisa menjadi .



    gambar untuk cara membuat Iga Nyemek Asam Manis#Keto


    Resep Iga Nyemek Asam Manis#Keto


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 500 gr Iga Sapi pilih yang banyak lemaknya
    2. 3 siung bawang bombay
    3. 3 cabe merah
    4. 2 cabe hijau
    5. Daun bawang
    6. 2 sendok makan saus tiram
    7. 3 sendok makan kecap tropicana
    8. 1/2 sendok teh gula diabetasol
    9. 1 sendok makan garam
    10. 1/2 sendok teh merica
    11. 1/2 sendok teh bubuk pala
    12. 3 sendok makan cuka apel
    13. Oregano untuk tambahan aroma jika suka dan punya (tidak wajib)

    Cara Membuat

    1. Cuci dan rebus Iga sapi dalam air yang sudah di beri garam secukupnya selama kurleb 50 menit. Biarkan air mendidih dulu baru masukkan iga agar daging tidak kaku dan keras (ini tips ibu sy cara merebus daging supaya empuk).

    2. Setelah daging lunak dan airnya menyusut, tiriskan daging sapi dan sisihkan. Air sisa rebusan jangan di buang.

    3. Di dalam wajan masukkan minyak goreng secukupnya untuk menggongso daging iga rebus.

    4. Setelah daging iga terlihat agak kecoklatan masukkan irisan bawang bombay, cabe merah dan cabe hijau. Aduk2 bersama daging hingga sedikit layu.

    5. Kemudian masukkan bumbu2nya (saus tiram, kecap, gula diabetasol, bubuk pala, merica, garam dan cuka apel) beri air kaldu dan didihkan lagi. Jangan lupa koreksi rasa, sebab selera orang beda2, ada yg lebih suka jika manisnya terasa ada yg lebih suka jika asemnya terasa, atau malah kepengennya asin gurih saja, saya pribadi suka jika semuanya seimbang dan pas, maka kekurangan bumbu bs di koreksi sesuai selera.

    6. Jika kuah sudah mendidih dan agak berkurang terakhir masukkan daun bawang, daun bawang untuk resep ini saya banyakin sebab bs mengentalkan kuah sehingga kuah jadi nyemek dan bau masakan sedap.

    7. Aduk2 lagi semua bahan, jika daun bawang sudah layu dan kuah terlihat mengental (nyemek). Hidangan siap disajikan.




    Itulah Resep Iga Nyemek Asam Manis#Keto, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Iga Nyemek Asam Manis#Keto diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Iga Nyemek Asam Manis#Keto Karya Morita Sari Subroto diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Iga Nyemek Asam Manis#Keto Karya Morita Sari Subroto dengan alamat Url: https://resep100masakanbakso.blogspot.com/2015/02/resep-iga-nyemek-asam-manisketo-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==