Resep Almond Cinnamon Banana Cake oleh Ummu Amanda Mayra
Dibawah ini adalah resep memasak Almond Cinnamon Banana Cake. Resep Almond Cinnamon Banana Cake yang dishare oleh Ummu Amanda Mayra cukup untuk 5-6 porsi.
Resep Almond Cinnamon Banana Cake
Porsi: 5-6 porsi
Bahan-bahan
- 125 g terigu serbaguna
- 2 btr telur
- 100 g gula pasir
- 50 g gula palem
- 4 bh pisang susu/pisang ambon, lumatkan
- 115 g margarine, lelehkan
- 1 sdt kayumanis bubuk
- 1 sdm susu bubuk
- 1 sdt baking powder
- 1 sdm irisan almond
- Topping : irisan pisang susu dan irisan almond
Cara Membuat
-
Panaskan oven 170 dercel (api sedang). Sementara itu ayak jadi satu terigu, susu bubuk, baking powder dan kayumanis bubuk
-
Di wadah terpisah, Aduk jadi satu margarine yg sudah dicairkan dengan gula pasir sampai larut. Tambahkan telur dan pisang yang sudah lumat, aduk rata pakai whisk. Masukkan irisan almond. Aduk rata.
-
Tuang bahan kering ke dalam bahan basah atau sebaliknya sama saja, lalu aduk rata sekedarnya jangan sampai overmix nanti cake bisa bantat.
-
Tuang ke dalam loyang brownies 10x22 yg dioles margarin dan dilapis kertas roti. Lalu beri topping irisan pisang dan almond
-
Panggang dalam oven yang sudah panas selama 60menit. Test tusuk. jika masih basah tambahkan waktu panggang sesuai kebutuhan.
-
Angkat dan dinginkan sebelum dikeluarkan dari loyang
Itulah tadi Resep Almond Cinnamon Banana Cake, Semoga saja dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Almond Cinnamon Banana Cake diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Almond Cinnamon Banana Cake Dari Ummu Amanda Mayra diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Almond Cinnamon Banana Cake Dari Ummu Amanda Mayra dengan alamat Url: https://resep100masakanbakso.blogspot.com/2015/11/resep-almond-cinnamon-banana-cake-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.