Resep ROTI Manis Isi - Atin Wijayanti

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep ROTI Manis Isi - Atin Wijayanti
  • Resep ROTI Manis Isi oleh Atin Wijayanti

    Inilah cara membuat ROTI Manis Isi. Resep ROTI Manis Isi yang dishare oleh Atin Wijayanti bisa menjadi 8 potong.



    bahan dan cara membuat ROTI Manis Isi


    Resep ROTI Manis Isi


    Porsi: 8 potong

    Bahan-bahan

    1. 260 gram terigu cakra kembar
    2. 2 kuning telur
    3. 6 gram fermipan / setengah bungkus
    4. 60 gram gula
    5. 140 santan kara dan air hangat
    6. 40 gram margarin
    7. sejumput Garan
    8. Isinya saya pakai yg ada di kulkas. Selai dan keju

    Langkah

    1. Campur semua bahan kecuali garam dan margarin. Uleni hingga kalis (tidak lengket)

    2. Masukkan garam dan margarin. Uleni lagi hingga kalis elastis.

    3. Ambil adonan kecil kecil isi dan bentuk sesuai selera. (Saya bentuknya bulat krn msh belajar dan ini eksperimen perdana)

    4. Taruh di dalam loyang. (jangan lupa olesi loyang dengan minyak goreng atau dg margarin)

    5. Diamkan 1 jam hingga adonan mengembang 2x lipat.

    6. Nyalakan oven dg api bawah. Saya pakai oven listrik dg suhu 180°C dengan waktu 40 menit.

    7. Tunggu oven panas (10 menit) baru adonan roti dimasukan..saya gunakan api bawah 20 menit Ganti api atas di 10 menit terakhir. (Sesuaikan dg oven masing masing) dan jangan ditinggal ya...karena saat memakai api atas roti cepat gosong ?? ini agak gosong dikit krn saya tinggal ? olesi atasnya dg margarin....

    8. Semoga bermanfat ?




    Demikianlah Resep ROTI Manis Isi, Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep ROTI Manis Isi diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep ROTI Manis Isi - Atin Wijayanti diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep ROTI Manis Isi - Atin Wijayanti dengan alamat Url: https://resep100masakanbakso.blogspot.com/2016/10/resep-roti-manis-isi-atin-wijayanti.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==