Resep Pudding kurma mangga Kiriman dari BundaAlthaf

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Pudding kurma mangga Kiriman dari BundaAlthaf
  • Resep Pudding kurma mangga oleh BundaAlthaf

    Dibawah ini adalah cara memasak Pudding kurma mangga. Resep Pudding kurma mangga yang dibuat oleh BundaAlthaf bisa disajikan 5-6 porsi.



    cara membuat Pudding kurma mangga


    Resep Pudding kurma mangga


    Porsi: 5-6 porsi

    Bahan-bahan

    1. 170 gram serbuk pudding susu mangga
    2. 250 gram kurma (buang bijinya, lalu blender)
    3. 170 gram serbuk pudding susu vanilla
    4. 1 kaleng (370 gram) skm (susu kental manis)
    5. sdt Garam
    6. 2 bungkus agar-agar (@ 7 gram)
    7. 1 bungkus vla instant vanilla keluaran nutrijell
    8. 5 gelas belimbing Air

    Cara Membuat

    1. Langkah 1 (pudding mangga) campurkan serbuk pudding susu mangga, skm setengah kaleng dan air 2 1/2 gelas kedalam panci yg telah disediakan.. Aduk rata..

    2. Masak semua bahan diatas api sedang sampai mendidih

    3. Matikan api jika sudah terlihat mendidih diamkan selama 10 menit sampai uap panas hilang

    4. Masukan setengahnya kedalam cetakan, dinginkan sampai terlihat agg padat

    5. Langkah ke 2 pudding kurma campurkan serbuk pudding susu vanilla, skm setengah kaleng dan air 2 1/2 gelas dan kurma yg sudah diblender kedalam panci yg telah disediakan.. Aduk rata..

    6. Masak semua bahan diatas api sedang sampai mendidih

    7. Matikan api jika sudah terlihat mendidih diamkan selama 10 menit sampai uap panas hilang

    8. Masukan kedalam cetakan yg sudah berisi pudding mangga, dinginkan sampai padat..

    9. Larutkan serbuk vla dengan 100ml air panas.. Pudding kurma mangga siap untuk disajikan dengan vla diatasnya.. Cocok untuk cemilan bersama anak




    Itulah Resep Pudding kurma mangga, Mudah-mudahan bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Pudding kurma mangga diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pudding kurma mangga Kiriman dari BundaAlthaf diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Pudding kurma mangga Kiriman dari BundaAlthaf dengan alamat Url: https://resep100masakanbakso.blogspot.com/2017/03/resep-pudding-kurma-mangga-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==