Resep Garang Asem Ayam Pedas oleh Widha
Dibawah ini adalah resep masakan Garang Asem Ayam Pedas. Resep Garang Asem Ayam Pedas yang ditulis Widha bisa menjadi 6-8 porsi.
Resep Garang Asem Ayam Pedas
Porsi: 6-8 porsi
Bahan-bahan
- 1 kg Ayam (potong sesuai selera)
- 7 butir bawang merah (iris)
- 5 butir bawang putih (iris)
- 21 buah cabai rawit (iris)
- 9 buah cabai merah besar (iris)
- 9 buah cabai hijau besar (iris)
- 2 buah tomat besar (belah jd 6)
- 2 lembar daun salam
- Sesuai selera gula aren
- 1 gelas belimbing santan kental
- 1 liter santan encer
- secukupnya Garam
- Minyak untuk menggoreng
Langkah
-
Goreng ayam setengah matang, tiriskan.
-
Panaskan wajan, Lalu masukkan Ayam, semua bumbu iris, daun salam, tomat, gula aren, santan encer dan garam.
-
Masak dengan api kecil sampai ayam empuk dan bumbu meresap. Kurang lebih satu setengah jam Lalu aduk2 dan cicipi.
-
Masukkan santan kental. Terus aduk sampai mendidih. Lalu matikan api.
-
Angkat dan sajikan.
Itulah Resep Garang Asem Ayam Pedas, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Garang Asem Ayam Pedas diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Garang Asem Ayam Pedas Karya Widha diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Garang Asem Ayam Pedas Karya Widha dengan alamat Url: https://resep100masakanbakso.blogspot.com/2017/06/resep-garang-asem-ayam-pedas-karya-widha.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.