Resep Fried chiken homemade - Taza Kitchen

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Fried chiken homemade - Taza Kitchen
  • Resep Fried chiken homemade oleh Taza Kitchen

    Berikut ini adalah cara membuat Fried chiken homemade. Resep Fried chiken homemade yang dishare oleh Taza Kitchen bisa jadi 10 potong.



    bahan dan cara membuat Fried chiken homemade


    Resep Fried chiken homemade


    Porsi: 10 potong

    Bahan-bahan

    1. 1/2 kg ayam terserah bagian yg mana aja
    2. Bumbu halus :
    3. 2 siung bawang putih
    4. 1 sdt ketumbar
    5. Sedikit merica butir
    6. secukupnya Garam dan gula
    7. Bahan kering :
    8. 1/2 kg tepung terigu
    9. 3 sdt tepung kanji
    10. 1 sachet royko ayam
    11. secukupnya Garam halus
    12. 1 sdt baking powder
    13. 1 gelas air es
    14. 1/2 liter minyak goreng

    Langkah

    2 jam 30 menit
    1. Cuci ayam hingga bersih.ungkep ayam dng bumbu halus.beri gula dan garam.setelah dingin masukkan ayam kedalam kulkas -+ 2 jam atau hingga bumbu meresap.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Campurkan bahan kering dlm baskom.aduk rata.sisihkan.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Ambil 3 sdm bahan kering.campur dng segelas air es.aduk2 hingga tercampur rata.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Ambil ayam.celupkan keadonan basah.lalu gulingkan ke adonan kering.celupkan lg keadonan basah lalu keadonan kering lg.kali ini ayam nya di putar2 seperti mengobok2 air.sambil di cubit sedikit2 biar ada kriwil2 nya.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    5. Angkat ayam dari tepung dng mengetuk2 nya di pinggiran baskom agar tepung yg tidak menempel jatuh dan saat menggorengnya minyak tidak cepat kotor.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    6. Panaskan minyak.goreng ayam dng api kecil dan minyak yg banyak agar ayam tenggelam.saya pake panci kecil.goreng hingga kecoklatan.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    7. Sajikan dng saos sambal dan nasi hangat.hmmm... yummmi.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Demikianlah Resep Fried chiken homemade, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Fried chiken homemade diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Fried chiken homemade - Taza Kitchen diatas pada kategori resep berikut ini
       

    Anda sedang membaca Resep Fried chiken homemade - Taza Kitchen dengan alamat Url: https://resep100masakanbakso.blogspot.com/2017/09/resep-fried-chiken-homemade-taza-kitchen.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==