Resep Sop tuna pindang kuning oleh ade farurozi
Berikut ini adalah cara membuat Sop tuna pindang kuning. Resep Sop tuna pindang kuning yang dishare oleh ade farurozi bisa jadi .
Resep Sop tuna pindang kuning
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 kg ikan tuna dipotong potong sesuai selera
- kacang panjang
- bumbu halus :
- 6 siung bawang putih
- 5 siung bawang merah
- 5 butir kemiri
- 1 ruas jari lengkuas
- 1 ruas jari jahe
- (semua bahan bumbu halus saya ulek)
- 1 bungkus santan kara
- garam
- penyedap rasa
Langkah
-
Goreng ikan tuna sampai agak kecoklatan angkat lalu tiriskan
-
Tumis bumbu halus sampai harum lalu masukkan air secukupnya
-
Masukkan ikan tuna dan potongan kacang panjang, aduk-aduk
-
Masukkan santan lalu aduk-aduk sampai mendidih
-
Masukkan garam dan penyedap rasa secukupnya
-
Test rasa kalau sudah sesuai selera, angkat lalu sajikan
Itulah tadi Resep Sop tuna pindang kuning, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Sop tuna pindang kuning diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sop tuna pindang kuning Oleh ade farurozi diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sop tuna pindang kuning Oleh ade farurozi dengan alamat Url: https://resep100masakanbakso.blogspot.com/2017/10/resep-sop-tuna-pindang-kuning-oleh-ade.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.