Resep Nasi Uduk Betawi Gurih Simple oleh Akuraniii
Berikut ini resep masakan Nasi Uduk Betawi Gurih Simple. Resep Nasi Uduk Betawi Gurih Simple yang dishare oleh Akuraniii bisa menjadi .
Resep Nasi Uduk Betawi Gurih Simple
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 liter Beras, cuci bersih
- 1 kotak kara besar / 1 liter santan sedang
- 2 Batang Serai Memarkan
- 5 cm Jahe, Memarkan
- 5 cm Lengkuas, Memarkan
- 10 cm Kayu Manis
- 2 siung bawang putih, cincang halus
- 2 lembar daun pandan
- secukupnya Garam
- secukupnya Air , aku ukurannya 1 1/2 ruas jari dari atas beras
- Pelengkap
- Telur balado
- Bihun Goreng
- Gorengan
- Bawang merah goreng
Cara Membuat
-
Campur semua bahan didalam panci. Aduk hingga santan habis.
-
Panaskan dandang, aku tambahan 2 lembar daun pandan di air bawah dandang. Agar nasi lebih harum. Masak hingga nasi masak.
-
Bila menggunakan rice cook, masukan semua bahan kedalam rice cooker. Masak seperti biasa. Namun sesekali harus diaduk.
Itulah tadi Resep Nasi Uduk Betawi Gurih Simple, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Nasi Uduk Betawi Gurih Simple diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Nasi Uduk Betawi Gurih Simple Karya Akuraniii diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Nasi Uduk Betawi Gurih Simple Karya Akuraniii dengan alamat Url: https://resep100masakanbakso.blogspot.com/2017/11/resep-nasi-uduk-betawi-gurih-simple.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.