Resep Putri Salju Keju. No mede. Love shape oleh Lia Hidajat
Dibawah ini adalah resep Putri Salju Keju. No mede. Love shape. Resep Putri Salju Keju. No mede. Love shape yang dibuat oleh Lia Hidajat bisa disajikan .
Resep Putri Salju Keju. No mede. Love shape
Porsi:
Bahan-bahan
- 450 gr tepung terigu Kunci Biru (saya pake segitiga)
- 100 gr gula halus
- 350 gr mentega (saya: 100 gr butter Anchor + 250 gr Blue Band)
- 100 gr kacang mede halus (saya gak pake yaa)
- 100 gr keju cheddar parut
Langkah
-
Kocok mentega & gula sampai halus. Masukan keju parut kocok rata.
-
Masukan terigu bertahap, aduk rata. Masukan adonan ke dalam kulkas. Barangkali karena aku gak pake mede jadi adonan lembek banget walau udh masuk kulkas. Jadi aku tambahin 50 gr terigu spy adonan lbh kalis.
-
Setelah adonan masuk kulkas selama 30 menit lalu cetak bentuk love, sebenernya bebas siih.. tapi karena cetakan bulan sabitku rusak jadi pake yg love. hihi.. tp cantik jugaa
-
Oven sampai matang dan kering dgn suhu kira2 140-150 dercel. Dinginkan dan tata dalam toples.
-
Teksturnya renyah dan krenyes2 kejunya terasa bangeed.. endeeus pokokee
Demikianlah tadi Resep Putri Salju Keju. No mede. Love shape, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Putri Salju Keju. No mede. Love shape diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Putri Salju Keju. No mede. Love shape By Lia Hidajat diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Putri Salju Keju. No mede. Love shape By Lia Hidajat dengan alamat Url: https://resep100masakanbakso.blogspot.com/2018/10/resep-putri-salju-keju-no-mede-love.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.