Resep Sayur lodeh melinjo dan labu siam mini oleh Anna Maria
Berikut ini resep cara membuat Sayur lodeh melinjo dan labu siam mini. Resep Sayur lodeh melinjo dan labu siam mini yang dibuat oleh Anna Maria cukup untuk .
Resep Sayur lodeh melinjo dan labu siam mini
Porsi:
Bahan-bahan
- 1/4 kg melinjo
- 1/4 kg labu siam yang masih muda (biarkan bersama kulitnya)
- 1/2 ons ikan teri
- 1/2 butir kelapa peras santannya
- 1 gelas air
- bumbu yang di iris :
- 1 siung bawang putih
- 3 siung bawang merah
- 3 buah jabai hijau besar
- 3 buah cabai merah besar
- 1 sendok makan minyak sayur untuk menumis
- 2 sendok teh garam
- 1/2 sendok teh gula putih
- 1/2 sendok teh penyedap(jika suka)
Cara Membuat
-
Panaskan minyak sayur, lalu tumis bumbu yang diiris kemudian masukkan ikan teri hingga harum,lalu masukkan melinjo oseng-oseng sebentar masukkan air dan biarkan hingga empuk dan airnya tinggal sedikit,lalu masukkan labu siam tutup sebentar.
-
Setelah empuk Tuang santan lalu aduk-aduk agar santan tidak pecah. kemudian masukkan garam,gula,dan penyedap.
-
Sayur lodeh melinjo dan labu siam siap dihidangkan
Itulah tadi Resep Sayur lodeh melinjo dan labu siam mini, Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sayur lodeh melinjo dan labu siam mini diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sayur lodeh melinjo dan labu siam mini - Anna Maria diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sayur lodeh melinjo dan labu siam mini - Anna Maria dengan alamat Url: https://resep100masakanbakso.blogspot.com/2018/10/resep-sayur-lodeh-melinjo-dan-labu-siam.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.