Resep Pie susu/kue lontar Karya citra pratiwi

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Pie susu/kue lontar Karya citra pratiwi
  • Resep Pie susu/kue lontar oleh citra pratiwi

    Dibawah ini adalah cara memasak Pie susu/kue lontar. Resep Pie susu/kue lontar yang ditulis citra pratiwi bisa menjadi 1piring.



    resep Pie susu/kue lontar


    Resep Pie susu/kue lontar


    Porsi: 1piring

    Bahan-bahan

    1. bahan kulit :
    2. 2,5 gram tepung terigu
    3. 1 btr telur ayam
    4. 100 gram blue band
    5. bahan isi :
    6. 10 btr kuning telur ayam
    7. 1 kaleng susu kental manis
    8. 1 kaleng air panas
    9. 1/2 sdt vanili bubuk
    10. 1 sdm maizena di larutkan
    11. secukupnya keju

    Cara Membuat

    1. Campur semua bahan kulit uleni hingga kalis bila adonan kering tambahkan blu band secukupnya atau bila adonan terlalu lembek tambahkan tepung secukupnya (jadinya seperti adonan kue kering)

    2. Bila adonan kulit sudah selesai cetak atau bentuk pada piring khusus atau wadah yg menyerupai mangkok atau pada piring lontar atau piring ikan

    3. Untuk bahan isi kocok lepas kuning telur, susu, vanili, dan sedu maizena dengan sedikit air dingin campurkan pada bahan isi.

    4. Tuangkan bahan isi pada bahan kulit (kalau saya di saring bahan isinya agar tidak menggelembung saat jadi)setelah itu di panggang sampai matang.

    5. Setelah matang dinginkan dan beri taburan keju.




    Demikianlah tadi Resep Pie susu/kue lontar, Semoga bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Pie susu/kue lontar diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Pie susu/kue lontar Karya citra pratiwi diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Pie susu/kue lontar Karya citra pratiwi dengan alamat Url: https://resep100masakanbakso.blogspot.com/2015/01/resep-pie-susukue-lontar-karya-citra.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==