Resep Ikan Gembung rebus kuah pedas (ikan cue) oleh Novita kasih
Berikut ini cara memasak Ikan Gembung rebus kuah pedas (ikan cue). Resep Ikan Gembung rebus kuah pedas (ikan cue) yang ditulis Novita kasih bisa jadi .
Resep Ikan Gembung rebus kuah pedas (ikan cue)
Porsi:
Bahan-bahan
- 4 ekor ikan gembung rebus (ikan cue)
- 50 gr cabe rawit (rajang serong)
- 5 buah cabe hijau (rajang serong)
- 5 buah bwng merah (rajang halus)
- 3 siung bwang putih (rajang halus)
- Seiris jahe
- 1 buah tomat (potong2)
- secukupnya Air
- 2 sdm minyak makan
- secukupnya Royco ayam
- secukupnya Gula pasir
Cara Membuat
-
Cuci semua bhan2.. Lalu racik smua bhan2nya kemudian tata di atas teflon dan beri 2 sdm minyak makan
-
Beri air secukupnya.. Ukuran banyak atau dikitnya air tergantung selera ya bun...lalu masak dgan api sedang.. Dan jgn lupa di tu2 biar cpet mendidih
-
Jika sudah mendidih buka tutupnya beri gula dan royco ayam secukupnya (sy gk pk garam karna royco sudah asin) lalu biarkan hnga mendidih kmbli...tapi jgn lupa tes rasa ya bunda...dan masaknya jgn di aduk2 karna nanti ikannya bs hancur jd brlahan2 sj
-
Jika rasa sdah pas dan matang matikan api kompor angkat dan sajikan dgan nasi hangat...
Demikianlah tadi Resep Ikan Gembung rebus kuah pedas (ikan cue), Semoga saja anda menyukainya.Untuk mencari resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Ikan Gembung rebus kuah pedas (ikan cue) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ikan Gembung rebus kuah pedas (ikan cue) Oleh Novita kasih diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ikan Gembung rebus kuah pedas (ikan cue) Oleh Novita kasih dengan alamat Url: https://resep100masakanbakso.blogspot.com/2015/07/resep-ikan-gembung-rebus-kuah-pedas.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.