Resep Kue Pisang Kukus ???no mikser no telur??? oleh diana az
Dibawah ini adalah resep cara membuat Kue Pisang Kukus ???no mikser no telur???. Resep Kue Pisang Kukus ???no mikser no telur??? yang ditulis diana az bisa jadi .
Resep Kue Pisang Kukus ???no mikser no telur???
Porsi:
Bahan-bahan
- 300 gram pisang yg matang
- 150 gram gula pasir
- 250 gram tepung terigu
- 150 ml santan/susu cair
- secubit garam
- 1 sdt soda kue
Langkah
-
Lumatkan pisang menggunakan garpu. Tambahkan gula pasir.
-
Aduk2 sampai gula larut dan rata.
-
Masukkan tepung terigu sedikit demi sedikit sambil di aduk perlahan hingga adonan tercampur rata. Mengaduknya pelan2 saja jgn terlalu kuat supaya hasil kue tidak bantat.
-
Masukkan santan/susu cair. Aduk sampai rata.
-
Masukkan soda kue, garam. Aduk rata.
-
Panaskan panci kukusan, tutupnya dilapisi dgn serbet spy uap air tdk menetes ke kue. Siapkan pula cetakan (saya pake loyang tulban diameter 22 cm spt di foto), olesi dgn minyak.
-
Tuang adonan ke dalam loyang yang telah diolesi dengan minyak. Kemudian kukus kurang lebih 30 menit.
-
Setelah 30 menit... Kue pun matang. Agak merekah krn kebesaran api saat mengukus... It's okay ??
Demikianlah Resep Kue Pisang Kukus ???no mikser no telur???, Harapan kami anda menyukainya.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Kue Pisang Kukus ???no mikser no telur??? diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kue Pisang Kukus ???no mikser no telur??? Oleh diana az diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kue Pisang Kukus ???no mikser no telur??? Oleh diana az dengan alamat Url: https://resep100masakanbakso.blogspot.com/2015/12/resep-kue-pisang-kukus-no-mikser-no.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.