Resep Mi goreng kecap & Ayam balut telur oleh Dapur Ummu Zaid
Inilah cara membuat Mi goreng kecap & Ayam balut telur. Resep Mi goreng kecap & Ayam balut telur yang ditulis Dapur Ummu Zaid bisa menjadi 4 porsi.
Resep Mi goreng kecap & Ayam balut telur
Porsi: 4 porsi
Bahan-bahan
- Mi goreng kecap:
- 2 keping mi telur seduh air panas
- 1 bh wortel potong korek
- 5 btr baso iris-iris
- 7 lbr sawi hijau iris
- 1 btg daun bawang rajang
- 1 btr telur kocok lepas
- 3 siung baput cincang
- secukupnya kecap manis
- secukupnya gula, garam, lada
- ayam balut telur:
- 1/2 ekor ayam potong 8
- bumbu ungkep soto (cek di resep ayam bakar sebelumnya ya)
- 1 btr telur kocok lepas
- secukupnya garam dan lada
Cara Membuat
-
Tumis bawang putih sampai harum, masukkan sayuran dan baso, tuang telur buat orak arik
-
Masukkan mie seduh, bumbui kecap, gula, garam, lada, tambahkan air sedikit agar bumbu meresap.
-
Untuk ayam, celupkan ayam ungkep kedalam telur yang di bumbui garam dan lada. Goreng minya panas (aku minyaknya kurang panas nih jadinya ga keriwil-keriwil ayamnya hiks).
-
Sajikan mie goreng bersama ayam. Kalau hubby bekalnya di tambah nasi biar kenyaaaaang hehehe
Itulah tadi Resep Mi goreng kecap & Ayam balut telur, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Mi goreng kecap & Ayam balut telur diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mi goreng kecap & Ayam balut telur Karya Dapur Ummu Zaid diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Mi goreng kecap & Ayam balut telur Karya Dapur Ummu Zaid dengan alamat Url: https://resep100masakanbakso.blogspot.com/2016/03/resep-mi-goreng-kecap-ayam-balut-telur.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.