Resep Mie aceh (recook) oleh MilaMemasak
Berikut ini adalah resep cara membuat Mie aceh (recook). Resep Mie aceh (recook) yang dibuat oleh MilaMemasak bisa menjadi 6 porsi.
Resep Mie aceh (recook)
Porsi: 6 porsi
Bahan-bahan
- 1/2 bungkus Fettuccine
- 5 lembar kol
- secukupnya Bawang Daun Dan seledri
- 1/4 kg tauge
- Bumbu halus:
- 3 cabe merah (buang Biji)
- 7 bawang merah
- 5 bawang putih
- 1 sdt ketumbar bubuk
- 1 sdt jinten
- 5 butir kemiri
- 2 ruas kunyit
- Bahan tambahan:
- 2 sdm kecap manis
- 1 sdm saus tiram
- secukupnya Garam, gula, merica bubuk
- Kaldu jamur (bisa diskip)
- Bon cabe jika kurang pedas
Cara Membuat
-
Rebus fettuccine merk Lafonte sampai kenyal
-
Iris Dan cuci bersih kol, Daun bawang, daun seledri, dan cuci bersih jg tauge
-
Tumbuk halus semua bumbu
-
Pada bumbu halus ditambahkan merica, ketumbar Dan jinten
-
Tumis bumbu halus sampai wangi, kemudian masukan sayuran sampai layu lalu tambahkan air kuranglebih 2 gelas setelah sat tambahkan kecap manis, saus tiram, garam, gula, merica koreksi rasa lalu masukkan fettucinie diaduk sampai rataa.... Jadi dehhh ??
Demikianlah Resep Mie aceh (recook), Semoga saja berguna untuk anda.Untuk mendapatkan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Mie aceh (recook) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Mie aceh (recook) - MilaMemasak diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Mie aceh (recook) - MilaMemasak dengan alamat Url: https://resep100masakanbakso.blogspot.com/2018/04/resep-mie-aceh-recook-milamemasak.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.