Resep Japanese curry (Kare Jepang) Kiriman dari Ridha Radhitya

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Japanese curry (Kare Jepang) Kiriman dari Ridha Radhitya
  • Resep Japanese curry (Kare Jepang) oleh Ridha Radhitya

    Inilah resep Japanese curry (Kare Jepang). Resep Japanese curry (Kare Jepang) yang ditulis Ridha Radhitya bisa jadi 4 - 6 porsi.



    gambar untuk resep Japanese curry (Kare Jepang)


    Resep Japanese curry (Kare Jepang)


    Porsi: 4 - 6 porsi

    Bahan-bahan

    1. 1 potong dada ayam tanpa tulang
    2. 2 buah kentang (potong dadu besar)
    3. 2 buah wortel import (potong dadu besar)
    4. 1 buah bawang bombay besar (potong wedges)
    5. 4 siung bawang putih
    6. 2 cm jahe
    7. 12 sdm mentega
    8. 12 sdm tepung serba guna (segitiga biru)
    9. 8 sdm bubuk kare
    10. secukupnya garam
    11. secukupnya gula
    12. 1/2 sdt merica bubuk
    13. 1 buah apel fuji (kupas kulitnya)
    14. 3 sdm madu
    15. 1 liter air kaldu

    Langkah

    1. Panaskan minyak, masak ayam hingga matang luarnya lalu sisihkan.

    2. Masukkan bawang bombay, masak hingga layu, lalu masukkan jahe dan bawang putih, wortel, kentang.

    3. Masukkan kembali ayam yang sudah dimasak. Lalu tambahkan air kaldu dan gula. Masak hingga 30 menit dengan api sedang.

    4. Sambil menunggu, untuk membuat roux, lelehkan mentega dengan api besar lalu tambahkan tepung, aduk terus hingga menjadi coklat dan adonan memadat. Apabila terlalu kering tambahkan sedikit mentega. Hati-hati jangan sampai gosong. Setelah adonan memadat tambahkan curry powder lalu aduk rata.

    5. Setelah 30 menit, matikan api lalu masukkan roux ke rebusan ayam dan aduk rata.

    6. Nyalakan api kembali lalu berikan parutan apel dan tambahkan garam, gula, merica bubuk serta madu. Aduk rata dan masak sekitar 10 menit atau hingga kuah mengental.

    7. Apabila kuah kurang kental silahkan buat kembali brown roux nya lalu tambahkan ke kuahnya. Namun ingat, kuah akan mengental dengan sendirinya saat dingin.




    Itulah Resep Japanese curry (Kare Jepang), Semoga bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Japanese curry (Kare Jepang) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Japanese curry (Kare Jepang) Kiriman dari Ridha Radhitya diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Japanese curry (Kare Jepang) Kiriman dari Ridha Radhitya dengan alamat Url: https://resep100masakanbakso.blogspot.com/2018/05/resep-japanese-curry-kare-jepang.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==