Resep Kue Sus Anti Gagal oleh Dieanpr
Dibawah ini adalah resep memasak Kue Sus Anti Gagal. Resep Kue Sus Anti Gagal yang dishare oleh Dieanpr cukup untuk .
Resep Kue Sus Anti Gagal
Porsi:
Bahan-bahan
- Bahan kulit sus :
- 200 ml air
- 100 gr margarin
- 1 sdm gula pasir
- 1/4 sdm garam
- 125 gr tepung terigu
- 2 telur
- Bahan vla
- 250 ml susu cair (saya pakai 3 sdm Skm)
- 2 sdm gula pasir
- 1/4 sdm garam
- 1 sdm margarin
- 25 gr maizena
Langkah
-
Campur air, gula, garam dan margarin lalu masak hingga mendidih, setelah it matikan api dan tuang trigu lalu aduk hingga adonan tdk menempel di panci. Setelah adonan hilang uap panasnya, masukkan 2 telur dan mixer dg speed sedang
-
Panaskan oven kurleb 10mnt, lalu panggang dg api atas bawah dg suhu 250 dercel selama 25 mnt atau sampai busa yg ada di adonan hilang. Panasnya suhu trgntung oven masing2. Kalau sy pakai kirin, matangnya lama :(
-
Setelah kulit sus matang, hilangkan uap panas lalu gunting sisinya untuk diisi vla
-
Langkah membuat vla : panaskan susu cair, gula, garam, mentega hingga mendiih lalu stlh it maizena (trlbeh dl cairkan maizena ddlmgelas berisi air) aduk hingga kental
-
Taraaaa. Adonan ini jadi 13 kue sus
-
Itulah tadi Resep Kue Sus Anti Gagal, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Kue Sus Anti Gagal diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kue Sus Anti Gagal By Dieanpr diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kue Sus Anti Gagal By Dieanpr dengan alamat Url: https://resep100masakanbakso.blogspot.com/2018/07/resep-kue-sus-anti-gagal-by-dieanpr.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.