Resep Binte jagung manis pulut, campur ubi kayu. oleh Virlee Rizky Fatrizman
Berikut ini adalah cara memasak Binte jagung manis pulut, campur ubi kayu.. Resep Binte jagung manis pulut, campur ubi kayu. yang dibuat oleh Virlee Rizky Fatrizman bisa menjadi .
Resep Binte jagung manis pulut, campur ubi kayu.
Porsi:
Bahan-bahan
- 1/2 kg ubi kayu
- jagung manis 1/2 kg (yg telah dipipil)
- jagung pulut 1/2 kg (yg telah dipipil)
- ukuran sedang ikan tuna
- belimbing wulu
- 2 buah tomat
- 8 buah belimbing wulu
- secukupnya daun kemangi
- secukupnya garam
- secukupnya jeruk nipis
- secukupnya rica halus
- 5 siung bawang merah
Cara Membuat
-
Cuci bersih jagung dan ubi kayu kemudian rebus hingga mendidih hingga bahan agak lunak
-
Kukus ikan kemudian suir suir buang tulang..kemudian campurkan ke kua jagung yg telah mendidih
-
Iris tipis belimbing wulu dan tomat campurkan ke kua jagung yg msh mendidih
-
Iris halus bawang merah kemudian tumis hingga braroma lalu campurkan ke kua jagung beserta minyak bekas menumis bawmer
-
Tambahkan garam sesuai selera
-
Tunggu +- 15 menit bila sudah mendidih icip icip bila kurang makyosss tambahkan penyedap rasa
-
Siap dihidangkan tambahkan daun kemangi dan jeruk nipis sesuai selera
Demikianlah Resep Binte jagung manis pulut, campur ubi kayu., Mudah-mudahan bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.
Untuk mencetak Resep Binte jagung manis pulut, campur ubi kayu. diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Binte jagung manis pulut, campur ubi kayu. Oleh Virlee Rizky Fatrizman diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Binte jagung manis pulut, campur ubi kayu. Oleh Virlee Rizky Fatrizman dengan alamat Url: https://resep100masakanbakso.blogspot.com/2018/09/resep-binte-jagung-manis-pulut-campur.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.