Resep Ayam kremes bumbu kuning oleh Dyahiera MuSt Be BettEr
Inilah cara membuat Ayam kremes bumbu kuning. Resep Ayam kremes bumbu kuning yang ditulis Dyahiera MuSt Be BettEr dapat disajikan .
Resep Ayam kremes bumbu kuning
Porsi:
Bahan-bahan
- 500 gr daging ayam
- 7 butir bawang putih
- 3 butir bawang merah
- 4 buah kemiri
- 1 ruas kunyit
- 1 sdt ketumbar bubur
- 1 batang serai
- 2 lembar daun salam
- 2 lembar daun jeruk
- secukupnya Garam
- Bahan kremesan
- 3 sdm tepung tapioka
- 2 sdm tepung beras
- 1 butir kuning telur
- 400 ml air kaldu sisa ungkepan
- 30 ml santan Kara
- 1 botol air mineral
- Sedikit Baking powder
Cara Membuat
-
Cuci bersih ayam
-
Haluskan duo bawang, kemiri dan kunyit
-
Balur ayam dengan bumbu halus, lalu ungkep sampai matang. Sisakan air rebutan kurleb 400 ml
-
Campurkan semua bahan kremesan, setelah semua tercampur masukkan BP.
-
Masukkan ke dalam botol air mineral, kocok sampai semua tercampur rata, kemudian lubangi tutup botolnya
-
Goreng di atas minyak panas dengan api sedang.
-
Sajikan bersama sambel matang it's better ??
Demikianlah tadi Resep Ayam kremes bumbu kuning, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Ayam kremes bumbu kuning diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam kremes bumbu kuning - Dyahiera MuSt Be BettEr diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ayam kremes bumbu kuning - Dyahiera MuSt Be BettEr dengan alamat Url: https://resep100masakanbakso.blogspot.com/2019/02/resep-ayam-kremes-bumbu-kuning-dyahiera.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.