Resep Udang Telur Saus Mentega (Mudah dan Cepat) oleh ayu_aninda
Berikut ini adalah resep cara membuat Udang Telur Saus Mentega (Mudah dan Cepat). Resep Udang Telur Saus Mentega (Mudah dan Cepat) yang dishare oleh ayu_aninda cukup untuk .
Resep Udang Telur Saus Mentega (Mudah dan Cepat)
Porsi:
Bahan-bahan
- 1/2 kg udang (kupas kulit)
- 3 butir telur (diceplok)
- 1 buah bawang bombay
- 2 siung bawang putih
- 4 buah cabe rawit
- 1 tangkai daun bawang
- 1 sdm kecap manis
- 3 sdm mentega (saya Blueband)
- Secukupnya penyedap (bisa di skip)
Cara Membuat
-
Iris daun bawang, bawang bombay, cabe rawit. Cincang bawang putih.
-
Panaskan margarin lalu tumis bawang putih, cabe rawit dan separuh bawang bombay (separuhnya lagi dimasukkan akhir-akhir bersama daun bawang). Tambahkan kecap manis, penyedap, lalu tumis hingga layu dan harum.
-
Masukkan udang, masak hingga berubah warna. Lalu masukkan telur ceplok. Aduk merata kemudian masukkan sisa bawang bombay dan daun bawang.
-
Jika sudah tercampur rata. Matikan api daaan sajikaaan dengan nasi panas. Yummy! ??
-
Kalau mau banyak sausnya, tinggal menambah margarin. (misal 5 sendok makan) ??
Demikianlah tadi Resep Udang Telur Saus Mentega (Mudah dan Cepat), Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Udang Telur Saus Mentega (Mudah dan Cepat) diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Udang Telur Saus Mentega (Mudah dan Cepat) Oleh ayu_aninda diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Udang Telur Saus Mentega (Mudah dan Cepat) Oleh ayu_aninda dengan alamat Url: https://resep100masakanbakso.blogspot.com/2019/06/resep-udang-telur-saus-mentega-mudah.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.