Resep Cilok bandeng Dari umi alzam

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Cilok bandeng Dari umi alzam
  • Resep Cilok bandeng oleh umi alzam

    Berikut ini resep memasak Cilok bandeng. Resep Cilok bandeng yang dibuat oleh umi alzam bisa menjadi .



    gambar untuk cara membuat Cilok bandeng


    Resep Cilok bandeng


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 ekor bandeng presto ukuran sedang ambil bagian dagingnya saja
    2. 150 gr tepung tapioka
    3. 150 gr tepung terigu
    4. 1 butir telur
    5. secukupnya Air hangat
    6. 3 siung bawang putih
    7. 1/2 sdt merica
    8. secukupnya Garam
    9. Daun bawang ambil daunnya saja iris tipis

    Cara Membuat

    1. Haluskan bawang putih merica dan bandeng pakai ulekan saja

    2. Dalam baskom campurkan tepung terigu, tapioka, garam, daun bawang aduk hingga garam merata

    3. Masukkan telur. Bandeng dan bumbu halus aduk aduk

    4. Masukkan air panas sedikit demi sedikit hingga adonan dapat dibentuk. (Saya agak keenceran jadi teksturnya seperti adonan bakso)

    5. Didihkan air dalam panci tambahkan sedikit minyak agar tidak lengket

    6. Bulatkan adonan cilok (saya pakai sendok) masukkan dalam air mendidih lakukan hingga adonan habis tips jangan terlalu penuh merebusnya agar cilok tidak saling menempel.

    7. Rebus hingga cilok mengapung angkat tiriskan

    8. Sajikan dengan saus kacang/sambal saya pakai sambal kecap. (Kecap, bawang merah iris, cabe rawit iris, tomat)




    Demikianlah tadi Resep Cilok bandeng, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mendapatkan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Cilok bandeng diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cilok bandeng Dari umi alzam diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Cilok bandeng Dari umi alzam dengan alamat Url: https://resep100masakanbakso.blogspot.com/2019/07/resep-cilok-bandeng-dari-umi-alzam.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==