Resep Sate Usus Ayam oleh Utami Soemohardjo
Berikut ini adalah cara membuat Sate Usus Ayam. Resep Sate Usus Ayam yang ditulis Utami Soemohardjo cukup untuk .
Resep Sate Usus Ayam
Porsi:
Bahan-bahan
- 1.5 kg Usus Ayam (cuci bersih lalu rebus, cuci lagi & tiriskan)
- Bumbu halus:
- 6 siung Bawang Putih
- 8 siung Bawang Merah
- 1 ruas jari Lengkuas
- 1/2 ruas jari Jahe
- 1 ruas jari Kunyit (bisa ditambah)
- 1 sdm Ketumbar
- Sejumput Jintan (optional)
- 5 butir Kemiri
- 3 bh Cabe Merah Besar (bisa ditambah cabe rawit)
- Garam
- Gula Pasir
- Penyedap Rasa (optional)
- Pelengkap:
- Daun Jeruk Purut
- Daun Salam
- Daun Sereh
Cara Membuat
-
Tumis bumbu halus-daun jeruk-daun salam-daun sereh, harum tambahkan air
-
Mendidih masukkan usus, ukep
-
Koreksi rasa ya bund... Dirasa pas, biarkan air menyusut. Angkat biarkan dingin, lalu pasang ditusukan sate... ????????????
Itulah Resep Sate Usus Ayam, Mudah-mudahan anda menyukainya.Untuk mendapatkan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sate Usus Ayam diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sate Usus Ayam Oleh Utami Soemohardjo diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sate Usus Ayam Oleh Utami Soemohardjo dengan alamat Url: https://resep100masakanbakso.blogspot.com/2019/09/resep-sate-usus-ayam-oleh-utami.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.