Resep Plecing kangkung Dari bunda elyce

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Plecing kangkung Dari bunda elyce
  • Resep Plecing kangkung oleh bunda elyce

    Dibawah ini adalah resep Plecing kangkung. Resep Plecing kangkung yang ditulis bunda elyce bisa jadi .



    resep masakan Plecing kangkung


    Resep Plecing kangkung


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 3 ikat kangkung (siangi)
    2. bumbu sambal :
    3. 5 buah cabe rawit (sesuai selera)
    4. 2 siung bawang putih
    5. 1 buah tomat
    6. 1/2 buah jeruk nipis
    7. secukupnya terasi bakar
    8. secukupnya gula garam
    9. pelengkap :
    10. kacang goreng

    Cara Membuat

    1. Petiki (siangi) kangkung ambil daunnya saja.. jangan lupa cuci lalu rebus pada air mendidih beri sedikit garam.. jika sudah matang sisihkan

    2. Rebus bumbu sambal kecuali terasi y.. setelah itu tiriskan dan haluskan sambal.. beri gula garam terasi bakar dan kucuran jeruk nipis

    3. Penyajian.. tata kangkung lalu siram sambal diatasnya dan beri taburan kacang goreng.. hummm seger dan yumyum.. saya habis sendiri niy 3 kangkung hihi..doyan apa rakus y..




    Itulah tadi Resep Plecing kangkung, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep yang tentunya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Plecing kangkung diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Plecing kangkung Dari bunda elyce diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Plecing kangkung Dari bunda elyce dengan alamat Url: https://resep100masakanbakso.blogspot.com/2016/01/resep-plecing-kangkung-dari-bunda-elyce.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==