Resep Soto Ayam (Resep Mertua) Karya Ayakintani

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Soto Ayam (Resep Mertua) Karya Ayakintani
  • Resep Soto Ayam (Resep Mertua) oleh Ayakintani

    Dibawah ini adalah cara membuat Soto Ayam (Resep Mertua). Resep Soto Ayam (Resep Mertua) yang ditulis Ayakintani bisa disajikan .



    resep makanan Soto Ayam (Resep Mertua)


    Resep Soto Ayam (Resep Mertua)


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 1 kg dada ayam
    2. 15 lembar daun jeruk
    3. 2 lembar daun salam
    4. 2 batang sereh (geprek)
    5. 3 batang daun bawang
    6. 3 batang seledri
    7. secukupnya Bawang goreng
    8. 2 jeruk nipis (potong2)
    9. 1/4 toge
    10. 1/4 kol
    11. 1 bks sohun (cap mangkok)
    12. 1 buah tomat (potong2 tipis)
    13. Bumbu Halus :
    14. 6 siung bawang putih
    15. 6 siung bawang merah
    16. 1 sdm merica
    17. 2 sdm ketumbar
    18. 4 butir kemiri
    19. 1 jari kunyit
    20. 1 cm jahe
    21. 3 cm laos
    22. Garam, gula dan minyak utk menumis

    Langkah

    1. Cuci bersih ayam, sisihkan.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Haluskan bumbu, tumis bersama daun jeruk, daun salam dan sereh geprek. Jika sudah harum masukkan ke panci berisi air utk merebus ayam. Lalu rebus ayam bersama air dan bumbu yg sudah di tumis tadi.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Jika ayam sudah matang, goreng ayam dan sisihkan.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Air rebusan ayam tadi di gunakan sebagai kuah sotonya, tambahkan irisan daun bawang, daun seledri dan tomat yg sudah di potong tadi.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    5. Potong tipis2 kol, sisihkan. Celor toge dan sohun, jika sudah lembut sisihkan.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    6. Penyajian : masukkan kol, toge dan sohun ke dalam mangkok, tuang dengan kuah sotonya, beri suiran ayam dan perasan jeruk nipis (jika suka asam).

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    7. Soto siap utk di santap.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    8. NB : utk kuah soto biasanya aku tambahkan air sisa rebusan daging yg sebelumnya udah aku freez, rasanya akan lebih gurih.

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Itulah tadi Resep Soto Ayam (Resep Mertua), Semoga anda menyukainya.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Soto Ayam (Resep Mertua) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Soto Ayam (Resep Mertua) Karya Ayakintani diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Soto Ayam (Resep Mertua) Karya Ayakintani dengan alamat Url: https://resep100masakanbakso.blogspot.com/2016/08/resep-soto-ayam-resep-mertua-karya.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==