Resep Sambal ikan mas oleh Selene Cake
Berikut ini adalah resep cara membuat Sambal ikan mas. Resep Sambal ikan mas yang ditulis Selene Cake cukup untuk .
Resep Sambal ikan mas
Porsi:
Bahan-bahan
- 1 ekor ikan mas (kira kira 1 kg)
- 1 ons ikan teri
- 3 bh daun jeruk
- 2 cm lengkuas
- 1 bh tomat
- 10 bh cabe keriting
- 10 bh cabe rawit merah
- 3 bh bawang merah
- 5 bh bawang putih
- 1/2 dst garam
- 2 sdm gula merah
Langkah
-
Potong potong dan cuci bersih ikan
-
Goreng ikan mas dan ikan teri, bagian kepalanya aku ngak sambal
-
Cabe, bawang merah, bawang putih, tomat, garam dan gula merah di halus kan
-
Tumis bumbu yang di haluskan, lengkuas dan daun jeruk sampai kering.
-
Lalu masukkan ikan aduk rata hidangkan sajikannn
Itulah tadi Resep Sambal ikan mas, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sambal ikan mas diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sambal ikan mas Karya Selene Cake diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sambal ikan mas Karya Selene Cake dengan alamat Url: https://resep100masakanbakso.blogspot.com/2016/09/resep-sambal-ikan-mas-karya-selene-cake.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.