Resep Semur Tahu Telur Kentang Oleh Selvi

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Semur Tahu Telur Kentang Oleh Selvi
  • Resep Semur Tahu Telur Kentang oleh Selvi

    Berikut ini adalah resep masakan Semur Tahu Telur Kentang. Resep Semur Tahu Telur Kentang yang ditulis Selvi cukup untuk 4 porsi.



    cara membuat Semur Tahu Telur Kentang


    Resep Semur Tahu Telur Kentang


    Porsi: 4 porsi

    Bahan-bahan

    1. 5 bh tahu kuning,belah 4,goreng
    2. 1 bh kentang,potong 8
    3. 6 btr telur,rebus
    4. bumbu halus:
    5. 10 bawang.merah
    6. 6 bawang.putih
    7. 5 kemiri
    8. 1/2 sdt ketumbar
    9. 1 sdt merica
    10. 1/4 biji pala
    11. 2 cabe keriting
    12. bumbu lain:
    13. 3 lmbr daun salam
    14. 2 btg sereh
    15. 2 ruas lengkuas,geprek
    16. 2 sdm gula merah
    17. 1/2 sdt royco
    18. secukupnya kecap,garam
    19. 1/2 ltr air(sesuai selera)

    Langkah

    30 menit
    1. Tumis bumbu halus,daun salam,sereh,& lengkuas sampai harum,

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Masuk'an telur,tahu,& kentang,tambahkan kecap,gula merah,garam,& royco,aduk rata.

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Tambahkan air,masak sampai air sedikit menyusut,cicipi,angkat.

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Itulah Resep Semur Tahu Telur Kentang, Mudah-mudahan dapat bermanfaat bagi anda.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Semur Tahu Telur Kentang diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Semur Tahu Telur Kentang Oleh Selvi diatas pada kategori resep berikut ini
         

    Anda sedang membaca Resep Semur Tahu Telur Kentang Oleh Selvi dengan alamat Url: https://resep100masakanbakso.blogspot.com/2016/09/resep-semur-tahu-telur-kentang-oleh.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==