Resep Kue Lumpur Kentang Kismis oleh Bu Hadi
Berikut ini adalah cara membuat Kue Lumpur Kentang Kismis. Resep Kue Lumpur Kentang Kismis yang ditulis Bu Hadi cukup untuk 8 porsi.
Resep Kue Lumpur Kentang Kismis
Porsi: 8 porsi
Bahan-bahan
- 500 grm kentang kukus haluskan
- 250 grm gula pasir
- 200 grm tepung terigu protein sedang
- 400 ml santan kental
- 200 ml air
- 4 butir telor
- 200 grm margarin di lelehkan
- sesuai selera kismis / keju parut untuk topping
- 1 sdt garam
Langkah
-
Kukus kentang lalu haluskan ketika masih panas
-
Kocok lepas telor, campurkan gula garam dan santan aduk rata
-
Masukan kentang + terigu, aduk rata tambahkan air sedikit demi sedikit, aduk rata sampai tidak bergerindil, terakhir masukkan mentega cair
-
Tuang adonan ke cetakan kue lumpur
-
Beri topping sesuai selera, dan panggang sampai matang, tes tusuk
-
Setelah matang keluarkan dari cetakan, biarkan dingin, beri alas cup kertas supaya lebih cantik tampilannya dan mudah memakannya,,,,tararammmm kue Lumpur legit siap buat temen minum teh
Itulah Resep Kue Lumpur Kentang Kismis, Semoga saja bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Kue Lumpur Kentang Kismis diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Kue Lumpur Kentang Kismis Dari Bu Hadi diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Kue Lumpur Kentang Kismis Dari Bu Hadi dengan alamat Url: https://resep100masakanbakso.blogspot.com/2019/10/resep-kue-lumpur-kentang-kismis-dari-bu.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.